Jun 22, 2009

Pidgin 2.5.7

Pidgin merupakan software untuk chat di komputer dengan kemampuan multi akun. Beberapa hari ini pengguna Pidgin mengalami kegagalan saat masuk ke akun Yahoo. Masalah ini disebabkan oleh adanya perubahan di server Yahoo. Versi terbaru Pidgin 2.5.7 (20 Juni 2009) telah mendukung Yahoo Protocol 16 sehingga memperbaiki masalah gagal login.



Perubahan di Pidgin 2.5.7:

* Support Yahoo Protocol 16 termasuk sistem login HTTPS yang baru.
* Memperbaiki permasalahan saat menampilkan daftar teman di AIM.
* Saat memblok user MSN yang tidak ada di budylist tidak menyebakan putus koneksi.
* Serta beberapa perbaikan di IM MSN.

Download

* Download Pidgin 2.5.7 (Untuk Windows -13,65 Mega)
* Untuk OS lainnya bisa mendownload di http://pidgin.im/download/

Saya lebih sering menggunakan Pidgin untuk chat karena software ini dapat dipergunakan untuk bercengkrama dengan beragam IM dalam waktu bersamaan. Walaupun demikian ada beberapa kelemahannya yaitu kadang gagal tersambung dan tidak mempunyai fitur selengkap software aslinya misalnya mendukung webcam.

2 comments:

  1. Emang ada ya buat chat di komputer dgn bnyak akun...

    coba ah...download ya mas

    ReplyDelete
  2. makasih mas atas informasinya...
    numpang download ya...

    ReplyDelete

Komentarnya Donk..
Isikan Komentar Kamu, pertanyaan Temen-Temen Di bawah ini Tanpa mengandung Unsur SARA. Tunggu Kunjungan saya Di blog Sahabat. Terimakasih.