Mar 28, 2011

Axioo Neon HNM Launching di Palembang

PALEMBANG.. Setelah launching di jakarta bandung dan kota lainnya, dimana Axioo International menghadirkan produk terbaru notebook 14 inci yang mengusung Future Platform with 2nd Generation Intel® Core™ Processor yaitu Axioo Neon HNM.
Rencananya Launching Axioo Neon HNM diselengarakan di palembang pada tanggal 2 april 2011 jam 14.00 - 22.00 WIB di PALEMBANG INDAH MALL (atrium Utama). pada peluncuran Axioo Neon HNM menghadirkan Bitz Box, Band Performance, Dancer, The Magician, PHOTOGRAPHY COMPETITION...

Perlombaan ini Photography ini bisa diikuti oleh siapa saja dengan mendaftarkan diri, pemenang dari photography ini akan mendapatkan hadiah utama PICO PAD
Berikut Info pendaftaran nya :
0813 7703 3002 ( *khusus Palembang )

Axioo Neon HNM menggunakan prosesor Intel® Core™ i7-2630QM (2.0 GHz, 6MB Cache) dengan Turbo Boost up to 2.9 GHz—Quad-Core 8 Threads Processor optimized with Intel® Turbo Boost Technology 2.0 dan Intel® Hyper-Threading Technology. Prosesor ini mampu menunjukkan performa serta responsif sebesar 60% dibandingkan dengan prosesor generasi sebelumnya, berkat optimasi dari shared cache antara CPU dan Graphics processor. Neon HNM memiliki dimensi 345mm(W) x 248mm(D) x 24.8mm~31.9mm(H) dengan bobot sebesar 2.282kg.



Untuk kenyamanan, Axioo Neon HNM menggunakan LCD 16:9 dan Intel HM65 Express Chipset serta Intel HD Graphics 3000 terintegrasi. Tidak ketinggalan dengan penggunaan HDD sebesar 750GB SATA, serta berbagai fitur seperti High Definition Audio, Gigabit Ethernet, eSATA Combo, HDMI Output, Wi-Fi, DVDRD Super Multi, Card Reader, Bluetooth 3.0 + EDR, webcam, serta menggunakan daya baterai 6 cells yang mampu bertahan hingga 417 menit dalam mode standby.

Related Posts:

  • Cewek Mancing dapat Lele Raksasa Sepanjang 2,75 MeterPernahkan kamu memancing terus mendapat lele sepanjang 2,75 meter? Kalau belum berarti kalah dengan gadis ini. Berikut ini kisahnya. Jessica Wanstall (14) memang jago memancing. Namun, mendapatkan lele raksasa sudah di luar k… Read More
  • Pengumuman Pemenang Ourfriend Kapanlagi.comKapanlagi.com menggelar sebuah lomba yang dinamakan Ourfriend. Lomba memasang banner tahap kedua ini dilaksanakan tanggal 1 Januari sampai denganl 30 Juni 2009. Hari ini (15 Juli 2009) merupakan hari pengumuman pemenangnya. … Read More
  • Layanan Email dari FacebookBeberapa waktu lalu beredar rumor yang menyebutkan bahwa Facebook akan membuat layanan email. Rumor itu benarlah adanya bahwa Facebook memang membuat fitur email. Namun fitur ini tertanam dalam fasilitas inbox/pesan di Facebo… Read More
  • Personalisasi Alamat FacebookFacebook meluncurkan sebuah fitur baru yaitu personalisasi alamat profile atau halaman Facebook Anda. Sebelumnya url profile Anda adalah http://www.facebook.com/profile.php?id=123456789, sekarang Anda bisa mengganti dengan ht… Read More
  • Pasang Status Ym Lucu di BlogBeberapa waktu lalu saya pernah Melihat mengenai menampilkan status Yahoo Messenger di blog seseorang. Ada 16 gambar pilihan yang dapat dipergunakan. Apabila Anda bosan dengan gambar yang merupakan bawaan dari Yahoo, maka kal… Read More

3 comments:

Komentarnya Donk..
Isikan Komentar Kamu, pertanyaan Temen-Temen Di bawah ini Tanpa mengandung Unsur SARA. Tunggu Kunjungan saya Di blog Sahabat. Terimakasih.